Connect with us

Auto Review

Komunitas Motor BTI Jakarta Adakan Touring Adventure Ke Curug Pareang Pasca Pandemi Covid

Komunitas Motor BTI Jakarta Adakan Touring Adventure Ke Curug Pareang Pasca Pandemi Covid

Komunitas Motor BTI Jakarta Adakan Touring Adventure Ke Curug Pareang Pasca Pandemi Covid

autoplus.id, Sukabumi – Komunitas Motor Brother Team Independen (BTI) Jakarta merupakan komunitas motor yang di dirikan pada tahun 2011 yang merupakan awalnya pegawai Driver Astra Trac yang diketuai oleh Joey sapaan akrabnya saat Ia menjabat kini di ketuai oleh Ilham Amirullah.

Anggota BTI awalnya ratusan lebih namun seiiring waktu berjalan saat ini hanya empat puluhan , perubahan yang sangat signifikan tetapi angka bukanlah masalah bagi Komunitas ini, melainkan kekompakkan , solidaritas dan rasa sosial yang di junjung tinggi.

Kegiatan Komunitas Motor BTI ini layaknya seperti komunitas atau club motor yang sudah ada di Indonesia, BTI sudah memiliki jadwal atau agenda setiap tahunnya, diantaranya Kopdar setiap minggu sekali pada hari Sabtu malam minggu di kawasan Kali Bata Jakarta Selatan, Bakti Sosial dua kali setahun dan touring dekat dan jauh kurang lebih empat sampai dengan enam kali dalam setahunnya.

Komunitas Motor BTI Jakarta Adakan Touring Adventure Ke Curug Pareang Pasca Pandemi Covid

Kali ini Komunitas Motor BTI menggelar touring dadakkan ke daerah Lokasi wisata Curug Pareang di Desa Sindangresmi, Kecamatan Jampang Tengah, yang mana hanya empat orang saja yang dapat mengikuti acara tersebut diantaranya satu orang lady biker dan lainnya biker laki-laki.

Touring kali ini , merupakan touring kedua kali setelah pandemi covid yang sebelumnya kami melakukkan gerakkan sosial membantu keluarga kita yang terkena musibah gempa di Garut awal tahun 2023 dan hari ini kami kembali melaksanakan touring Adventure, kenapa kami bilang touring Adventure karena awalnya kami hanya ingin jalan-jalan saja ke Sukabumi mengunjungi teman kami yang tinggal disana, tetapi sampai disana kami di ajak untuk pergi ke lokasi wisata konon katanya lokasi wisata satu ini sedang viral, kami harus melewati hutan, persawahan dan harus mendaki bukit yang cukup tinggi tanpa ada peralatan yang memadai namun perjalanan ini sangat menantang adrenalin dan beberapa kali nampak terlihat kekompakkan, dan persahabatan yang kental sangat berasa, karena dimana ada teman kami yang wanita tampak terlihat kelelahan dan beberapa kali terjatuh, kami tetap menjaganya dan mensupport agar tidak putus asa, disitulah rasa kebersamaan kami jaga, ” Teman Tidak Akan Meninggalkan yang di Belakang” itulah moto kami di BTI,” jelas Joey

Sambung Ilham menambahkan,” kami sebisa mungkin untuk selalu mengadakan kegiatan-kegiatan seperti ini , selain untuk menghilangkan rasa lelah kami bekerja, kami ingin menumbuhkan rasa kekeluarga, kekompakkan dan keperdulian antar anggota, agar silahturami tetap terjaga dan agenda kedepannya Insya Allah kami akan gelar One Day Tour bersama Keluarga biar saling mengenal,” jelasnya.

Published

on

Click to comment

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply

Auto Review12 hours ago

ALVA Luncurkan Tiga Produk Terbaru Di GIIAS 2024 Guna Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik Roda Dua Di Indonesia

Auto Review1 day ago

Pentingnya Inovasi Teknologi Mitsubishi Fuso Untuk Keberlanjutan Lingkungan Indonesia Dan Pengguna jalan.

Uncategorized1 day ago

Wuling Cloud EV, Pilihan Mobil Listrik Keluarga yang Menjadi Incaran Pengunjung di GIIAS 2024

Auto Review2 days ago

Pada GIIAS 2024 MMKSI Tampilkan Dua Model Terbaru Yang Tangguh Dan Dapat Diandalkan

Berita2 days ago

Bersama Produk Digitalnya Astra Financial Ajak Konsumen Berpikir Cerdas Dalam Mengelola Keuangan

Berita2 days ago

PT Primes Asia Hadirkan Produk Filter AC Universal free fire Di GIIAS 2024

Uncategorized3 days ago

Diajang GIIAS 2024 POLYTRON Hadirkan Motor Listrik Rendah Karbon Sesuai Tema

Auto Review3 days ago

NINE Kembali Hadir Di GIIAS 2024 Dengan Banyak Kejutan Dan Produk Terbarunya

Auto Review3 days ago

Simak Alasan Utama AION Hadirkan HYPTEC HT Di GIIAS 2024 Untuk Pasar Indonesia

Uncategorized4 days ago

HINO Luncurkan Dua Truk Di GIIAS 2024 Yang Dirancang Khusus Untuk Jawab Kebutuhan Pasar Di Indonesia

Auto Review5 days ago

GIIAS 2024 Momen Isuzu Tunjukan Visi Sebagai Pemain Utama Kendaraan Komersial Di Indonesia

Berita6 days ago

Blackvue DR970X BOX Meluncur Di GIIAS 2024 Banyak Kelebihannya

Auto Review6 days ago

Wapres RI Ma’ruf Amin Resmi Buka GIIAS 2024 Pameran Otomotif Terbesar Di Asia Tenggara

Auto Review7 days ago

BMW Astra Fest Kembali Digelar Guna Dukung GIIAS 2024

Auto Review7 days ago

Suzuki Tampilkan Konsep Mobil Listrik Di GIIAS 2024 Sekaligus Menjadi Strategi Suzuki Di Pasar Global

Auto Review1 week ago

Peletakan Batu Pertama Menandai Dimulainya Pembangunan Pabrik Perakitan Kendaraan Listrik VinFast Di Indonesia

Berita1 week ago

Jakarta Fair 2024 Berakhir Dengan Segudang Pengalaman Seru Yang Tak Terlupakan

Auto Review2 weeks ago

Mobil Bekas Berkualitas Semakin Mudah Dapat Di Makassar Dengan Hadirnya Honda SLS Used Car

Auto Review2 weeks ago

Peringati Hari Raya Waisak 2568 BE FIFGROUP Salurkan Bantuan Sosial Senilai Rp 35 juta Untuk 4 Rumah Ibadah Dan 1 Panti Asuhan

Auto Review2 weeks ago

VinFast Siap Hadir Di GIIAS 2024 Sebagai Langkah Lanjutan Untuk Kuasai Pasar Indonesia

Auto Review2 weeks ago

Pada GIIAS 2024 Hyundai Tampilkan All-New KONA Electric Kendraan Listrik Dengan Baterai Buatan Lokal.

Auto Review2 weeks ago

CSI Gandeng PT Inovasi Merah Putih Perkuat Pasar Jawa Barat Dengan Tambah Jaringan Diler di Bandung

Auto Review2 weeks ago

GIIAS 2024 Tampilkan 13 Kendaraan Dengan Merek Baru

Auto Review2 weeks ago

TGRI Buka Peluang Juara Musim Setelah Raih Double Podium Ketiga Di Race 1 Dan 2 Kelas GT4 Japan Cup 2024

Auto Review2 weeks ago

TransJakarta Rubah Nama Halte GBK Jadi Senayan Bank DKI Langkah Awal Tingkatkan Layanan Transportasi Publik Di Jakarta.