Connect with us

Aksesoris

Bantu Pemerintah Dalam Gerakan Program Elektrifikasi Untuk Menuju Indonesia Hijau PEVS Kembali Di Gelar Akhir Mei 2024

Autoplus.id, Jakarta — Pameran kendaraan listrik Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024 akan kembali di selengarakan oleh Dyandra Promosindo bersama PERIKLINDO yang didukung oleh PLN, JB&B dan MRT Jakarta.

Pameran yang akan berlangsung di Jakarta Internasional Expo (JIEXpo) Kemayoran Jakarta pada 30 April – 5 May 2024 diharapkan makin memperlebar jangkauan edukasi dan mempersempit pemahaman electrical vihicle serta dapat membantu pemerintah dalam menggerakkan program elektrifikasi menuju Indonesia Hijau.

Pameran yang ditargetkan mampu mencetak nilai transaksi sebesar Rp 400 miliar diungkapkan langsung oleh Ketua Umum Periklindo Moeldoko pada saat pers conference yang bertempat Magnolia Ballroom Hotel Grand Mercure Kemayoran Jakarta pada Senin (22/4).

“Angka tersebut sangat kecil, saya yakin angka yang ditargetkan sebesar Rp 400 miliar itu lebih tinggi lantaran peserta pameran yang ikut pada tahun ini meningkat karena banyak brand baru yang membuat penasaran pengunjung.” kata Moeldoko Ketua Umum Periklindo dalam sambutannya.

Moeldoko menambahkan bahwa pada 2023 lalu PEVS mencatatkan total transaksi sebanyak Rp 372 miliar lebih dan dalam agenda pameran kendaraan listrik kali ini bisa mencapai target yang lebih baik.

“PEVS pertama kali diselenggarakan tahun 2022 berhasil membangun rasa ingin tahu konsumen, pada tahun lalu pengunjung pameran sudah mencapai 30.800 pengunjung dengan polehan transaksi mencapai Rp 372 miliar, untuk itu pameran ini di harapkan ada peningkatan,” kata Daswar Marpaung, Presiden Direktur PT Dyandra Promosindo pada kesempatan yang sama.

Untuk mendorong lebih banyak pengunjung serta mengakomodasi banyaknya eksibitor yang ingin berpartisipasi, penyelenggara menambah luas lantai eksibisi dua kali lipat menjadi 49.499 m2 dari 20.157 m2 pada tahun lalu.

Lantai eksibisi dioptimalisasi untuk mengakomodir industri pendukung EV dari luar negeri, khususnya di hall B1 dan B2. Selain itu, PEVS berkolaborasi dengan Asiabike Jakarta di hall A JIExpo Kemayoran Jakarta untuk menjadi platform terkemuka dalam memamerkan inovasi sepeda listrik.

Sementara area terbuka dimanfaatkan untuk sirkuit test drive serta sejumlah program menarik yang disiapkan mulai dari hiburan hingga insentif voucher.

Pameran tahun ini akan diikuti sekitar 80 eksibitor, selain anggota Periklindo ada nama-nama besar yang memastikan diri untuk tampil. Seperti BMW, BYD, Chery, Gesit, Honda, Hyundai, Kymco, MG, Prestige, Rakata, VinFast dan masih banyak lainnya dimana masing-masing akan menampilkan produk unggulannya dan memberi kesempatan test drive produk EV terbarunya.

PEVS 2024 yang mengusung tema “The Leading EV Show in Indonesia” akan dibuka pada pukul 10.00 – 20.00 akan dikenakan tiket masuk Rp 100,000,- saat pembukaan atau hari pertama dan hari selanjutya Rp 50,000,-

Published

on

Auto Review4 hours ago

ALVA Luncurkan Tiga Produk Terbaru Di GIIAS 2024 Guna Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik Roda Dua Di Indonesia

Auto Review22 hours ago

Pentingnya Inovasi Teknologi Mitsubishi Fuso Untuk Keberlanjutan Lingkungan Indonesia Dan Pengguna jalan.

Uncategorized1 day ago

Wuling Cloud EV, Pilihan Mobil Listrik Keluarga yang Menjadi Incaran Pengunjung di GIIAS 2024

Auto Review1 day ago

Pada GIIAS 2024 MMKSI Tampilkan Dua Model Terbaru Yang Tangguh Dan Dapat Diandalkan

Berita2 days ago

Bersama Produk Digitalnya Astra Financial Ajak Konsumen Berpikir Cerdas Dalam Mengelola Keuangan

Berita2 days ago

PT Primes Asia Hadirkan Produk Filter AC Universal free fire Di GIIAS 2024

Uncategorized2 days ago

Diajang GIIAS 2024 POLYTRON Hadirkan Motor Listrik Rendah Karbon Sesuai Tema

Auto Review3 days ago

NINE Kembali Hadir Di GIIAS 2024 Dengan Banyak Kejutan Dan Produk Terbarunya

Auto Review3 days ago

Simak Alasan Utama AION Hadirkan HYPTEC HT Di GIIAS 2024 Untuk Pasar Indonesia

Uncategorized3 days ago

HINO Luncurkan Dua Truk Di GIIAS 2024 Yang Dirancang Khusus Untuk Jawab Kebutuhan Pasar Di Indonesia

Auto Review4 days ago

GIIAS 2024 Momen Isuzu Tunjukan Visi Sebagai Pemain Utama Kendaraan Komersial Di Indonesia

Berita5 days ago

Blackvue DR970X BOX Meluncur Di GIIAS 2024 Banyak Kelebihannya

Auto Review6 days ago

Wapres RI Ma’ruf Amin Resmi Buka GIIAS 2024 Pameran Otomotif Terbesar Di Asia Tenggara

Auto Review7 days ago

BMW Astra Fest Kembali Digelar Guna Dukung GIIAS 2024

Auto Review7 days ago

Suzuki Tampilkan Konsep Mobil Listrik Di GIIAS 2024 Sekaligus Menjadi Strategi Suzuki Di Pasar Global

Auto Review1 week ago

Peletakan Batu Pertama Menandai Dimulainya Pembangunan Pabrik Perakitan Kendaraan Listrik VinFast Di Indonesia

Berita1 week ago

Jakarta Fair 2024 Berakhir Dengan Segudang Pengalaman Seru Yang Tak Terlupakan

Auto Review2 weeks ago

Mobil Bekas Berkualitas Semakin Mudah Dapat Di Makassar Dengan Hadirnya Honda SLS Used Car

Auto Review2 weeks ago

Peringati Hari Raya Waisak 2568 BE FIFGROUP Salurkan Bantuan Sosial Senilai Rp 35 juta Untuk 4 Rumah Ibadah Dan 1 Panti Asuhan

Auto Review2 weeks ago

VinFast Siap Hadir Di GIIAS 2024 Sebagai Langkah Lanjutan Untuk Kuasai Pasar Indonesia

Auto Review2 weeks ago

Pada GIIAS 2024 Hyundai Tampilkan All-New KONA Electric Kendraan Listrik Dengan Baterai Buatan Lokal.

Auto Review2 weeks ago

CSI Gandeng PT Inovasi Merah Putih Perkuat Pasar Jawa Barat Dengan Tambah Jaringan Diler di Bandung

Auto Review2 weeks ago

GIIAS 2024 Tampilkan 13 Kendaraan Dengan Merek Baru

Auto Review2 weeks ago

TGRI Buka Peluang Juara Musim Setelah Raih Double Podium Ketiga Di Race 1 Dan 2 Kelas GT4 Japan Cup 2024

Auto Review2 weeks ago

TransJakarta Rubah Nama Halte GBK Jadi Senayan Bank DKI Langkah Awal Tingkatkan Layanan Transportasi Publik Di Jakarta.